Panduan berenang untuk meningkatkan tinggi badan pada anak

M. Yafi Khoirul Fatikhin

m.yafi.2301216@students.um.ac.id

Anak dalam masa pertumbuhan bisa terbantu meninggikan badannya dengan berenang. Pilih gaya dada, kupu-kupu, atau bebas yang melibatkan banyak otot dan memanjangkan tulang. Variasikan gayanya agar seluruh tubuh terlatih optimal.

Untuk hasil maksimal, ajak anak berenang rutin minimal 3 kali seminggu selama 30-60 menit per sesi. Konsistensi adalah kunci. Pastikan anak pemanasan dan pendinginan, dan awasi mereka saat berenang. Konsultasi dokter jika ada pertanyaan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *