Pembisaan Pengolaan Keuangan

Fitria Syahra, fitria.syahra.2301216@um.ac.id

Kesadaran diri akan pentingnya pengelolaan keuangan yang terencana setipa bulannya perlu ditanamkan sejak awal menjadi mahasiswa. Ini bertujuan agar meminimalisir terjadinya pembengkakan pengeluaran tanpa kepentingan yang jelas dan terperinci. Pembagian keuangan mahasiswa dapat dibagi menjadi 4, yaitu pengeluaran pokok untuk makan, pengeluaran sekunder untuk membeli sabun, skincare, makeup dan sebagainya, lalu pengeluaran tambahan untuk kepentingan tugas, dan yang terakhir Tabungan masa depan atau holiday.

            Ini menjadi penting karena akan berdampak pula pada kemampuannya dalam membagi keuangan dimasa depan ketika seseorang tersebut telah berkeluarga. Jika keuangan tidak terbagi dengan baik maka masalah-masalah baru akan muncul bahkan akan menimbulkan dampak yang berkelanjutan yang sulit untuk diselesaikan atau membutuhkan dana yang besar untuk menyelesaikannya.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *